Author Archives: Jama'ah Shalahuddin UGM

Dunia Shafeera Chapter 1: Akad Tanpa Harap

Dunia Shafeera: Chapter 1 Permulaan. Apakah permulaan selalu berawal dari hal-hal yang baik? Yang kutahu, permulaan itu seperti bagaimana waktu pagi bertandang. Semburatnya yang memancarkan rona keceriaan berpadu padan dengan kehangatan. Dalam harap yang tiada pernah senyap. Dalam sekumpulan detik yang terus berbisik. Berbisik kepada seorang diri ini, yang tak akan mampu menampik sekawanan realita, […]

Melihat Kebhinekaan dalam Jama’ah Shalahuddin

Oleh: Fakhirah Inayaturrobbani Pengantar Jama’ah Shalahuddin (JS) merupakan lembaga dakwah kampus (LDK) intra kampus tingkat universitas yang diakui secara legal oleh Universitas Gadjah Mada. Suasana multikultural terasa kental di organisasi ini, sebab anggotanya berasal dari berbagai daerah di Indonesia. Bahkan, secara sadar JS meletakkan kemajemukan menjadi modal dasar organisasi yang dicantumkan dalam pasal D. Modal […]

Islam Dulu, Feminisme Belakangan

Oleh: Farahita Nandini Merebaknya Ide Feminisme di Indonesia Peristiwa Women March yang diselenggarakan pada tanggal 20 Januari 2017 lalu adalah salah satu momentum yang membuat saya berpikir kembali, apakah jika perempuan terus-terusan menuntut hak-hak mereka, maka semua hal tersebut akan terwujud? Apakah semua permasalahan perempuan sudah ‘selesai’ jika tuntutan mereka dikabulkan? Lalu, apa lagi setelah […]

Konflik Agraria dalam Perspektif Qur’an: Bagian Pengantar

Oleh: Setia Budi Sumandra (FMIPA 2016, Manajer Gadjah Mada Menghafal Qur’an 1439 H) Di atas sebidang tanah yang cukup luas, hiduplah sekawanan angsa yang sangat banyak. Angsa-angsa itu sudah menempati tanah tersebut selama ratusan tahun. Pada sekawanan angsa tersebut, terdapat beberapa angsa yang besar-besar. Akan tetapi, mereka adalah sekawanan ‘pencuri’. Hingga pada suatu hari, sekelompok […]

Berhijab Syar’i: Sebuah Jalan Memaknai Kehidupan

Oleh: Virta Attirah Damananda Kemuslimahan JS UGM Saya adalah seorang muslimah. Apa makna dari pernyataan tersebut? Makna dari pernyataan tersebut adalah bahwa saya ber-istislam, alias berserah diri sepenuhnya kepada Allah subhanahu wa ta’ala. Apa maksud dari “berserah sepenuhnya”? Maksudnya adalah bahwa saya meyakini kalau hanya Allah-lah yang sejatinya berkuasa atas alam semesta ini–Dialah yang menciptakan […]

Islamophobia dan Bagaimana Seharusnya Kita Melawan

Oleh: Wardah Hafidz Mei Safaroh (Kajian Strategis)   Pasca terjadinya tragedi WTC 11 September 2001 silam yang merobohkan gedung kembar paling modern pada masa itu, Islam menjadi agama yang dituduh melakukan serangkaian aksi teror tersebut. Islam menjadi bagian dari isu penting yang diperbincangkan dunia di awal abad millenial. Berawal dari peristiwa WTC, pelabelan terhadap Islamsebagai […]

Semangat Literasi dalam Pandangan Islam

  Oleh:  M Ridho Adisaputro (Departemen Kajian Strategis)   Islam merupakan agama yang mendorong untuk membudayakan budaya literasi di kalangan umatnya. Hal ini tak lepas dari sejarah turunnya kitab suci Al Quran itu sendiri. Wahyu yang pertama kali turun kepada Nabi Muhammad shalallahu ‘alaihi wasalam adalah ayat tentang ilmu pengetahuan, yaitu “Iqra” yang bermakna perintah […]

RILIS: Melawan Ketakutan yang Berlebihan – Tentang JS, RDK, dan Masjid Kampus UGM

Oleh: Kiki Dwi Setiabudi (Ketua Jama’ah Shalahuddin UGM 1439 H) Co-Author: Departemen Kajian Strategis Jama’ah Shalahuddin UGM   Melawan Phobia di Atas Mimbar Akademik Dalam bidang hukum khususnya, reformasi 1998 telah mengilhami adanya amandemen dalam sistem perundang-undangan Indonesia -tak lain dan tak bukan dalam rangka menghapuskan sentralisasi kekuatan politik dengan pembatasan hak prerogratif lembaga eksekutif, […]

RILIS SIKAP: Pemindahan Kedutaan Besar Amerika Serikat ke Yerusalem serta Klaim Al-Quds sebagai Ibukota Israel

“Hai kaumku, masuklah ke tanah suci (Palestina) yang telah ditentukan Allah bagimu, dan janganlah kamu lari ke belakang (karena takut kepada musuh), maka kamu menjadi orang-orang yang merugi.” (QS. Al-Maidah: 21) Kronologi Singkat Sejak keputusan Donald Trump (Presiden Amerika Serikat) pada 6 Desember 2017 lalu yang mengakui Yerusalem (Baitul Maqdis) sebagai Ibukota Zionis Israel, banjir […]

RILIS FDK UGM: Tragedi Teror Bom di Surabaya

  Kronologi Teror Bom di Surabaya Indonesia kini kembali berduka. Aksi yang mengancam stabilitas kehidupan masyarakat di negara ini, kembali terjadi kemarin pagi. Masyarakat Kota Surabaya khususnya, harus membayar luka dan duka yang begitu berat. Kali ini bukan hanya satu, tetapi tiga ledakan bom bunuh diri sekaligus meneror Kota Surabaya pada Ahad pagi, 13 Mei […]